Aktor dan juga sekaligus bintang iklan tampan, Hamish Daud baru saja merasakan kesedihan yang mendalam. Pasalnya, sang nenek tercinta sudah tidak lagi bersamanya. Sang nenek dari Hamish Daud telah meninggal dunia. Meninggalnya sang nenek pun membuat aktor tampan ini merasa sangat sedih.
Hal itu di ketahui lewat sebuh postingan yang di unggah oleh Hamish Daud dalam akun Instagram Pribadi miliknya. Dia menyebutkan jika sang nenek sangat berjasa dalam hidup nya dari dulu sampai sekarang dan nenek nya adalah sosok yang sangat penting karena dasar-dasar kehidupan yang dia miliki sekarang adalah ilmu yang di berikan oleh sang nenek kepadanya semasa hidupnya.
“Ia adalah satu orang yang berpengaruh besar dalam kehidupanku. Kamu mengajariku banyak dasar-dasar kehidupan dan aku hidup di dalamnya. Selalu mengedepankan kepentingan orang lain dan menjadi tulang punggung bagi kehidupan banyak orang. Jejak yang kau tinggal sangat positif. Terima kasih kepadamu. Kamu berhak atas kesehatan dan kebahagiaan sekali lagi. Mengucapkan selamat tinggal kepadamu membuat hatiku sangat sedih. Selamat jalan Omma. RIP. Kalau ada yang ingin datang, kami akan menebarkan abunya Sabtu in di North Avoca Rocks jam 2 siang,” tulis sang aktor sekaligus bintang iklan tampan ini dalam sebuah unggahan di akun Instagram Pribadinya.
Sangat terlihat dalam postingannya tersebut, Hamish Daud merasa sangat kehilangan sang nenek dan rasa sedih pun juga terlihat di wajah tampannya. Tidak butuh waktu lama untuk membuat Instagram atas postingan Hamish Daud menjadi rame.
Tidak sedikit dari para nitizen yang juga ikut mengucapkan rasa simpatinya atas meninggalnya sang nenek dari Hamish Daud ini. Nitizen mendoakan agar keluarga yang di tinggalkan juga di beri ketabahan dan keikhlasan atas meninggalnya sang nenek dari Hamish Daud.
Baca Juga Yang Ini:
- Ini kata Raisa dan Hamish soal taggar #HariPatahHatiNasional
- Fakta Hamish Daud ini Bikin Raisa dan Fans Klepek-klepek
- Begini Penampakan Raisa – Hamish Daud dan Anak Mereka Yang Baru Lahir